Membuat Aplikasi database Client Server

Hmm..kadang saya suka bingung bagaimana cara'a membuat sebuah aplikasi database client server ya dengan menggunakan VB..pastinya database itu hrus d share terlebih dahulu, baru kita koneksikan,tapi kita menggunakan coding yang seperti apa untuk proses pengkoneksiannya..??

Hmm..setelah saya banyak bertanya pada mbah google akhirnya ketemu jg jawaban dari masalah saya,

dalam kasus ini saya menggunakan database access:

1. Share terlebih dahulu databasenya
2. tambah coding dibawah ini untuk proses koneksi.

Dim con As ADODB.Connection

Dim pathDb As String

pathDb = "\\compServer\dbStok.mdb"

con.ConnectionString = "Provider=Microsoft.Jet.OLEDB.4.0;Data Source=" & pathDb & ";Persist Security Info=False"

con.Open

3. Selesai deh semoga bermanfaat yah...

0 komentar:

Posting Komentar

Silahkan Tinggalkan Komentar Anda

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Blogger Templates